Rabu, 14 Desember 2022

Hasil Akhir Prancis vs Maroko: Prancis Berhasil 2:0 Melawan Marroco Dalam Semifinal Piala Dunia 2022

Timnas Perancis unggul 2-0 ketika laga semifinal Piala Dunia 2022 kontra Maroko baru berjalan lima menit.

Laga Perancis vs Maroko dalam semifinal Piala Dunia 2022 Qatar berlangsung di Stadion Al Bayt, Al Khor, pada Kamis (15/12/2022) dini hari WIB.

Timnas Perancis berhasil membuka keunggulan melalui aksi Theo Hernandez pada menit kelima.

Theo Hernandez membobol gawang Maroko setelah memanfaatkan kemelut di depan gawang kawalan Yassine Bounou.
Kemelut terjadi setelah Kylian Mbappe melancarkan sepakan di kotak penalti Maroko.

Pada momen tersebut, sepakan Mbappe mampu dihalau oleh bek Maroko. Namun, bola justru bergerak liar ke arah Theo Hernandez yang berdiri bebas tanpa pengawalan.

Theo Hernandez dengan kejeliannya mampu mengarahkan bola ke gawang dan membawa Perancis unggul 1-0.
Selanjutnya Pada Menit Ke 79 Prancis Berhasil Menambah Kedudukan Dengan 2:0 Sampai Akhirnya Pertandingan Selesai, Dan Pertandingan ini Di Menangkan Oleh Prancis dengan Kedudukan 2 :0

Video Goal Ke 2 👇



Semoga Bermanfaat ‼️❤️

Tidak ada komentar:

Posting Komentar